Sunday, 4 November 2012

Berbanding Lurus

06:53 2 Comments
Dua hari ini, 3-4 November Himpunan Mahasiswa Jurusan saya mengadakan pelatihan jurnalistik. Kebetulan saya menjadi panitia, sekaligus peserta. Dua hari yang menyenangkan untuk saya, rasanya tak pernah membayangkan di kampus ini saya akan menemukan sebuah pelatihan jurnalistik. Rasanya seperti oase di tengah gurun. Tulisan...

Sunday, 14 October 2012

Thursday, 27 September 2012

Salamander Big Band Concert

22:52 0 Comments
I knew about this concert from email. Since I subscribe to Wisma Jerman, they always send me an email whenever they hold an event. And this concert is one of interesting event that I like. Why? Because it's free :-D . Before I start about how cool the concert was, I will tell you about WHO is Salamander Big Band,...

Tuesday, 11 September 2012

selamat pagi, Kamu

01:46 1 Comments
Selamat pagi, kamu. Nyenyakkah tidurmu semalam? semoga begitu. Akhir-akhir ini angin selatan sedang menggempur hebat malam-malam, menyiksa orang-orang menggigil dalam dingin. Seperti yang hampir sepuluh bulan ini kuketahui, kamu adalah salah satu spesies yang tidak berkomprongi dengan dingin. Berkali-kali bersin, hidung...

Thursday, 30 August 2012

Untitled

20:36 1 Comments
Haruskah saya bercerita pada dunia apa yang tidak saya ceritakan kepadamu? Pertanyaan itu membuat layar saya kosong berjam-jam. Saya ragu untuk menulis dan akhirnya justru ketika saya menulis ini dan kamu membacanya, saya justru melahirkan tanya dalam benakmu, "Apa itu yang tak kau bagi denganku?" Banyak, sayang....

Friday, 10 August 2012

Aku Ingin Pulang

08:16 1 Comments
Aku duduk gelisah di bangku taman. Aku menunggu tanpa tenang di bawah lampu taman yang temaram. Aku sendirian di bawah gerimis malam. Kamu tak lagi datang. Menyaksikan jalanan yang penuh sesuk kendaraan, membuatku merasa menoleh ke diriku sendiri. Jalanan selalu dipenuhi oleh orang-orang yang terburu-buru. Terburu-buru...

Tuesday, 17 July 2012

Singapore Day 2

08:14 4 Comments
Day 2 My second day in Singapore started by a yummy breakfast in the hotel. Because I usually life in dorm as college student and don't get yummy food every day, so I took rice in few ammount, but I took another, all of them. Hahaha.. Please don't call me greedy :)) Yummy, Nad? Not all of them are yummy because there...

Friday, 13 July 2012

Wonderful Holiday

07:57 8 Comments
Saya selalu menikmati liburan semester genap kuliah saya. Kenapa? Karena selain libur semester genap itu libur panjang, saya selalu dapat pengalaman baru. My previous holiday, I spent it on Karimun Jawa Island. Pertama kali ke luar Jawa, pertama kali naik kapal dan pertama kali merasakan mabuk laut. Nah, di liburan kali...

Thursday, 14 June 2012

Allah Mendengar

00:33 1 Comments
Waktu saya kecil, saya sering punya mimpi-mimpi aneh. Jadi jurnalis yang ditempatkan di medan perang atau jadi dokter yang dinas di pulau sabang. Lain hari saya bisa begitu sangat ingin menjadi aktris yang memerankan tokoh psikopat. Just a random thought. Semakin saya besar, semakin saya sadar dunia itu BENAR-BENAR LEBAR....

Tuesday, 8 May 2012

Sunyi Jadi Puisi

02:07 3 Comments
Sunyi tidak pernah sedemikian menyakitkan Saat aku sendirian, bahkan Sunyi tidak pernah sedemikian menakutkan Diam tidak pernah sedemikian mencengkeram Diam biasanya hanya menjadi pertanda betapa dua orang lelah berkata-kata Diam tidak pernah sedemikian menyiksa Lalu ketika kita duduk bersama Dan sunyi menjadi...

Thursday, 19 April 2012

Ketika Hari Itu Tiba

01:59 1 Comments
Seorang menanyai saya pagi ini, “Kapan menulis lagi?”. Sebuah pertanyaan yang selalu menampar saya berkali-kali, meneteskan cuka di atas luka. Perih dan ngilu. Saya tahu hari itu akan datang. Hari dimana jemari saya terlampau lemah untuk sekadar menggenggam pena. Hari dimana jemari saya tak lagi punya tenaga untuk...

Saturday, 10 March 2012

Senja yang membuat mata basah

22:32 2 Comments
Senja itu, setelah ikut sholat jamaah di masjid terdekat, dia datang dengan mata yang sembab. Ada sesuatu. Dia bukan seorang yang cengeng. Ada yang menyentuh hatinya. Entah kasar, entah halus. "Pilek?", tanya saya. Saya mencoba berbaik sangka. Senja temaram membuat wajah dan mata sendunya samar. Ia menggeleng dan menyuruh...

Friday, 24 February 2012

Lebih Baik Menginspirasi daripada Menginstruksi

03:53 4 Comments
Saya makin percaya ngomong itu memang jauh lebih mudah daripada bertindak, menyuruh lebih enteng daripada mencontohkan dan menginspirasi jauh lebih sulit dari sekadar memberi instruksi. Semua ini berawal dari dua minggu lalu. Salah seorang kawan saya meminta saya membantunya menjadi narasumber pelatihan jurnalistik...

Thursday, 26 January 2012

Kesan Pertama begitu menggoda...

03:14 2 Comments
Semua ini bermula dari rasa ingin tahu saya, saya ingin tahu bagaimana kesan pertama tentang saya yang melekat di benak kawan-kawan dan kerabat saya. Karena rasanya aneh kalau tiba-tiba nodong tanya kesan pertama, saya akhirnya membagi kesan pertama saya dulu tentang mereka, tentang orang yang ingin saya ketahui bagaimana...

Tuesday, 3 January 2012

Alien yang Terjebak di Bumi

00:02 7 Comments
Aku percaya kita adalah dua alien yang dikirim oleh Tuhan ke Bumi untuk mengekspansi wilayah masing-masing. Kita adalah dua alien dari dua planet berbeda yang tidak sengaja bertemu di Bumi. Aku dari Merkurius, yang panas dan perlu waktu revolusi cepat. Sementara kamu adalah mahluk Neptunus, dingin dan jauh.Anehnya dari...
Page 1 of 3012330Next